Seorang arsitek asal Prancis, Jacques Rougerie, merancang sebuah pusat penelitian laut bertaraf internasional. namanya adalah Sea Orbiter.

Fungsi Sea Orbiter mirip dengan Pusat Stasiun Ruang Angkasa (ISS). di bangunan ini para ilmuwan kelautan bisa meneliti kehidupan di bawah laut dengan lebih baik. mereka juga tak perlu membawa hasil penelitiannya ke daratan untuk diperiksa setelah menyelam berpuluh-puluh meter. pembangunan Sea Orbiter ini diperkirakan mencapai 35 juta euro atau sekitar Rp 454 miliar.

0 komentar:

About